• IL
  • LAN

    Apa sih topologi  jaringan itu?

    Topologi jaringan adalah suatu cara menghubungkan komputer yang satu dengan komputer yang lainnya sehingga membentuk jaringan.


    Protocol jaringan adalah aturan yang mengatur komunikasi diantara beberapa komputer didalam sebuah jaringan, aturan itu termasuk didalamnya petunjuk yang berlaku bagi cara-cara metode, mengakses sebuah jaringan, topologi fisik, tipe-tipe kabel dan kecepatan transfer data.


    Jenis-jenis topologi jaringan......
      
    TCP/IP (Transmission Control Protocol / Internet Protocol)
    Komunikasi data yang digunakan oleh komunitas internet dalam proses tukar menukar data dari suatu komputer ke komputer lain didalam jaringan internet.

    HTTP (Hyper Text Transfer Protocol)
    Protocol yang digunakan untuk mentransfer dokumen dalam World Wide Web (WWW)

    UDP (User Datagram Protocol)
    Salah satu protocol lapisan transpor TCP/IP yang mendukung komunikasi yang tidak andal (unreliable), tanpa koneksi (conentionless) antara host-host dalam jaringan yang menggunakna TCP/IP

    Gopher
    Aplikasi yang dapat mencari maklumat yang ada di internet tetapi hanya text base saja

    FTP (File Transfer Protocol)
    Protocol yang berfungsi untuk tukar menukar file dalam suatu network yang mensupport TCP/IP protocol


    Perbedaan modem, Hub, dan switch?

    Modem adalah singkatan dari modulator demolator berfungsi sebagai media perantara anatara komputer dengan jaringan internet dan membentuk jaringan komputer yang sedrehana, modem juga merupakan alat komunikasi dua arah (menggunakan sinyal digital menjadi analog)

    HUB merupakan perangkat jaringan OSI layer 1, Physical Layer. Sehingga hanya bekerja tak lebih sebagai penyambung atau concentrator saja dan hanya menguatkan sinyal di kabel UTP. Hub tidak mengenal Mac Addressing atau Physical Addressing sehingga tidak bisa memilih data yang harus ditransmisikan sehingga collusion tidak dihindari.

    Switch merupakan perangkat jaringan yang bekerja pada OSI layer 2, Data Link Layer. Bekerja sebagai penyambung atau concentrator dalam jaringan. Switch mengenal Mac Address sehingga bisa memilih paket data yang akan diteruskan.

    Contoh topologi:




    Apa itu server? Apa itu client?

    Server adalah komputer yang menyediakan fasilitas bagi komputer-konputer lain dalam jaringan.

    Client adalah komputer-komputer yang meneriama atau menggunakan fasilitas yang disediakan oleh server


    Peralatan dan perlengkapan jaringan?

    Bridge: menghubungkan beberapa jaringan untuk mendapat jaringan yang efesien
    Repeater: untuk menguatkan sinyal dari sebuah segmen
    Hub/switch: sebagai central dari semua komputer yang terhubung pada sebuah LAN
    Kabel UTP: untuk menghubungkan antar komputer
    crimping tool: untuk menjepit/ memasang pasangan kabel UTP
    Router: menghubungkan antar LAN yang berbeda jaringan
    NIC (Network Interfaces Card)
    PC (min. 2)


    Jaringan Wireless adalah……

    Jaringan Wireless adalah jaringan local tanpa kabel, sekumpulan computer yang saling terhubung antara satu dengan lainnya sehingga terbentuk sebuah jaringan computer dengan menggunakan media udara/ gelomabang elektromagnetik sebagai jalur lintas datanya

    Contoh topologi:

    0 komentar:

    Posting Komentar